Laporan Akhir (Percobaan 2)





2. Hardware   [kembali]

3. Video Praktikum   [kembali]




4. Analisa   [kembali]
 Jelaskan prinsip kerja dari rangkaian non-inverting dan kenapa outputnya dapat begitu?

Rangkaian untuk penguat non-inverting adalah seperti yang ditunjukkan pada gambar.

 
Rangkaian Penguat Non-Inverting

Penguat tersebut dinamakan penguat non-inverting dikarenakan masukan dari penguat tersebut adalah masukan non-inverting dari Op Amp. Sinyal keluaran penguat jenis ini sefasa dengan sinyal masukannya.Hal ini sama seperti pada rangkaian penguat inverting,syarat ideal sebuah penguat adalah tegangan masukan sama dengan 0 dan impedansi masukan tak terhingga. sehingga dari rangkaian tersebut dapat diperoleh rumus penguat adalah sebagai berikut :                                    
 

Substitusi persamaan (5) dan (6) ke persamaan (1) sehingga diperoleh 
 


5. Link Download   [kembali]
Video Praktikum Download
HTML Download

Tidak ada komentar:

Posting Komentar